PERTAMA DI INDONESIA 384 PERANGKAT DESA SE KABUPATEN BOJONEGORO WISUDA S-1 UNY
Pertama kalinya di Indonesia, ratusan perangkat desa se Kabupaten Bojonegoro diwisuda setelah menyelesaikan pendidikan S-1 R-P-L atau rekognisi pembelajaran lampau di Universitas Negeri Yogyakarta. Wisuda 384 sarjana ini dihadiri menteri…