RIBUAN DOSIS VAKSIN GRATIS DISIAPKAN UNTUK ANTISIPASI RABIES DI KOTA YOGYA
Sebanyak dua ribu dosis vaksin rabies disediakan Pemkot Yogyakarta untuk mengimunisasi hewan peliharaan seperti anjing, kucing, hingga kera yang dimulai 4 September hingga 27 September 2023 mendatang. Vaksinasi rabies dapat…