SOLO
DPD partai golkar Jateng, menggelar kegiatan pemantapan caleg DPR, DPRD Jateng, dan DPRD kabupaten kota. Acara tersebut digelar, di salah satu hotel, di kota Solo, Jawa Tengah. Dalam acara tersebut, ketua DPD partai golkar Jateng, Panggah Susanto menyampaikan, seluruh caleg agar, mensosialisasikan Prabowo Subianto, sebagai capres. Dirinya menambahkan, sosialisasi tersebut tidak boleh lepas, dari kegiatan di lapangan, para caleg golkar. Dengan begitu, partai golkar berharap, sasaran kemenangan, dapat terealisasikan.
Panggah Susanto, ketua DPD golkar Jateng menyatakan “Lancar semua karena untuk mengsukseskan pencalonan dari partai golkar terhadapa pak Prabowo Subianto sebagai calon presiden 2024. Ini sekaligus kita cadangkan untuk unsurditigasi untuk sekian kalinya terhadap semua kadel khususnya kadel yang akan maju di dalam kontestasi pemilu.”
DPD golkar Jateng, juga menekankan agar, para caleg dapat terjun, ke tengah-tengah masyarakat. Para caleg diharapkan, mampu menggalang dukungan, hingga tingkat kampung atau dusun.
Rizki Budi Pratama,RBTV.