TPST MODALAN BANGUNTAPAN BANTUL DIRESMIKAN
Bantul- Pembangunan Tempat Pengelolaan Sampah Terpadu (TPST) di Padukuhan Modalan, Kalurahan Banguntapan, Kapanewon Banguntapan, Kabupaten Bantul, dilaksanakan oleh Balai Prasarana Permukiman DIY. Proyek ini didanai oleh pinjaman dari Bank Dunia…