PENYEBAR HOAKS_POLDA DIY TANGKAP PENGUNGGGAH BERITA BOHONG PELECEHAN SEKSUAL UNY
YOGYAKARTA – Diduga berawal dari sakit hati,karena gagal menjadi pengurus organisasi dikampusnya R-A, kemudian membuat akun palsu di media sosial X atau twitter dan mengunggah adanya kekerasan seksual yang dialami…