Pemkab Kulon Progo Susun RIPPARDA 2026–2045 untuk Perkuat Sektor Pariwisata
Kulon Progo – Pemerintah Kabupaten Kulon Progo tengah menyusun Rencana Induk Pembangunan Kepariwisataan Daerah (RIPPARDA) untuk periode 2026–2045. Dokumen perencanaan jangka panjang ini disiapkan sebagai Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) dan…

