Residivis Pencuri Ponsel di Solo Nekat Tembakkan Airsoft Gun, Warga Bertindak Cepat
Seorang pencuri nekat menembakkan airsoft gun setelah berhasil menggasak sebuah ponsel pintar milik korban di Lapangan Pringgolayan, Serengan, Solo, Jawa Tengah. Aksi berani itu justru membuat pelaku dikepung dan akhirnya…