DELAPAN RUMAH DAN RUAS JALAN DI PADUKUHAN SOMPOK RETAK, BERPOTENSI MEMBAHAYAKAN
BANTUL —Delapan rumah dan satu ruas jalan penghubung di Padukuhan Sompok, Sriharjo, Imogiri, Bantul, mengalami keretakan setelah hujan deras mengguyur wilayah tersebut dalam beberapa hari terakhir. Untuk mengantisipasi kerusakan yang…
Terapkan Skema “Hotel Bubble”, YIA Siapkan 26 Kloter Keberangkatan Haji 2026
Kulon Progo – Bandara Internasional Yogyakarta (YIA) bersiap menjadi salah satu embarkasi utama pada musim haji 2026. Sebanyak 26 kloter jamaah haji dijadwalkan akan diberangkatkan langsung dari YIA menuju Arab…
Hujan Deras Picu Longsor di Imogiri, Satu Rumah Rusak dan Satu Lainnya Terancam
Bantul – Hujan deras yang mengguyur wilayah Kabupaten Bantul dalam beberapa hari terakhir memicu terjadinya longsor di Kapanewon Imogiri. Tebing setinggi sekitar tiga meter ambrol dan menimpa rumah warga. Satu…
SEJARAH, INDONESIA LOLOS PIALA DUNIA SEPAK BOLA CP
SOLO —Indonesia akhirnya mengukir sejarah dengan memastikan diri lolos ke Piala Dunia Cerebral Palsy (CP) 2026. Satu tiket menuju turnamen dunia itu diraih setelah Timnas Sepak Bola CP Indonesia mengalahkan…
Pemkab Kulon Progo Salurkan Traktor Remote Control untuk Modernisasi Pertanian
Kulon Progo – Pemerintah Kabupaten Kulon Progo menghadirkan inovasi alat mesin pertanian berupa traktor remote control atau traktor siluman sebagai upaya modernisasi pertanian sekaligus menarik minat generasi muda untuk terjun…





