KEBAKARAN HEBAT HANGUSKAN TOKO MEUBEL DI BANTUL
Sebuah kebakaran hebat melanda Toko Meubel UD Pasundan yang terletak di Yogyakarta pada Selasa malam. Kebakaran pertama kali diketahui oleh warga sekitar yang melihat api kecil muncul dari dalam toko.…
PERMUDAH RETRIBUSI PASAR, UPAYA PEMKOT YOGYAKARTA NAIKKAN TARGET 24 MILYAR
Pemerintah Kota Yogyakarta telah menerapkan teknologi digital dalam sistem pembayaran retribusi untuk para pedagang pasar pada tahun 2024. Dengan penerapan ini, Pemkot Yogyakarta berharap target penerimaan retribusi pasar sebesar 24…
PENJUAL JAS HUJAN RAUP CUAN DI KAWASAN CANDI PRAMBANAN
Di tengah cuaca yang tak menentu, di kawasan Candi Prambanan menjadi momen bagi segelintir warga lokal untuk mencari pundi-pundi rupiah dengan menjual jas hujan. Per harinya dapat menghasilkan untung ratusan…
SPPG GAGAKSIPAT BOYOLALI BAGI MAKAN BERGIZI KE SEKOLAH PEDESAAN
Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Gagaksipat Boyolali menyalurkan program makan bergizi gratis ke 100 sekolah yang tersebar di Kabupaten Boyolali. Program ini bertujuan untuk memberikan asupan gizi yang lebih baik…
RUMAH JOKOWI DIGERUDUK WARGA DI MASA LIBURAN
Rumah Presiden Ketujuh RI, Joko Widodo, di Kota Solo, Jawa Tengah, digeruduk warga. Kediaman pribadi Jokowi tersebut mendadak menjadi jujugan menikmati akhir masa liburan lalu. Inilah momen warga mendatangi rumah…





