PEDAGANG TERNAK AYAM KULON PROGO MENJERIT LANTARAN SEPINYA PEMBELI
KULON PROGO – Sejumlah pedagang di Pasar Hewan Terpadu Pengasih Kulon Progo mengeluhkan sepinya pembeli ternak ayam kampung. Hal ini sudah terjadi dalam beberapa bulan terakhir. Para pedagang mengaku kesulitan…
PATUNG DEWA-DEWI KLENTENG GONDOMANAN DI LAKUKAN PROSES PENYUCIAN
Menjelang Imlek 2025, Klenteng Fuk Ling Miau di Gondomanan, Kota Yogyakarta, menggelar prosesi penyucian patung dewa-dewi. Berbagai persiapan lain juga dilakukan di Klenteng Gondomanan, yang merupakan salah satu klenteng tertua…
RATUSAN WARGA BEREBUT KUE KERANJANG DI SOLO
Menjelang perayaan Imlek di Kota Solo, Jawa Tengah, ribuan orang memadati area depan Pasar Gede Hardjonagoro. Mereka berebut kue khas Imlek, yaitu kue keranjang. Dalam rangkaian acara Grebeg Sudiro 2025,…
KUNJUNGAN KE MONJALI DI AWAL TAHUN 2025 MENUNJUKKAN OPTIMISME
Awal tahun 2025 menunjukkan peningkatan kunjungan wisata ke Museum Monumen Jogja Kembali (Monjali) dibandingkan tahun sebelumnya. Pihak pengelola terus berinovasi untuk menarik minat masyarakat agar semakin banyak yang berkunjung ke…
POLDA DIY DAN APJII BERSINERGI HADAPI ANCAMAN HOAKS, JUDI ONLINE, DAN PORNOGRAFI
POLDA DIY terus memperkuat sinergi dengan Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII) DIY. Kolaborasi ini difokuskan pada upaya menangkal berbagai ancaman di dunia maya, seperti penyebaran hoaks, maraknya judi online,…





