Petani Garam Tanggul Tirto di Bantul Bertahan dengan Proses Alami
Bantul —Purnomo, warga Bantul, berhasil mengembangkan usaha pembuatan garam alami di pesisir Pantai Selatan Yogyakarta. Usaha yang ia rintis dengan modal pribadi dan ketekunan ini kini menghasilkan garam krosok berkualitas…





